Pada tanggal 16 Agustus 2019
SDIT Ar Rahman mengadakan kegiatan lomba untuk merayakan HUT RI yang ke 74. dalam perlombaan tersebut diikuti oleh seluruh siswa SDIT. dan perlombaan dibagi menjadi 2 bagian
kelas 1 s/d 3 dan kelas 4 s/d 6.
Kelas 1 s/d 3
1. Lomba estafet karet
2. Lomba sumur bocor
3. Lomba menyusun menara
4. Lomba mewarnai
5. Lomba bola keberuntungan
Kelas 4 s/d 6
1. Lomba balap karung
2. Lomba bola pimpong
3. Lomba pecahkan balon
4. Lomba lempar balon
5. Lomba lempar bola kekeranjang
dalam perlombaan tersebut memperebutkan piala dan hadiah. dan perlombaan yang diadakan sampai dengan tengah hari ini berlangsung sangat meriah dan membahagiakan,,, anak anak tersenyum ceria meraka menikamati perlombaan yang diadakan .
MENUJU INDONESIA UNGGUL